By : Tips Kamu
on June 01, 2013
/
Olahan Baru Mi Instan : Resep Mie Oseng Special. Mie oseng adalah makanan sehat yang terbuat dari mie sebagai bahan utamanya. Mie oseng dapat dinikmati oleh keluarga sebagai makanan pendamping nasi atau sebagai makanan camilan saat santai bersama keluarga. Resep ini sedikit berbeda dari mie goreng biasa karena ada sedikit bumbu tambahan. Berikut resep masakan indonesia dari bahan olahan mie kering.
Mie oseng special ini cara membuatnya cukup mudah. Berikut langkah-langkah pembuatanya.
- Siapkan 1 buah telur ayam, 1 buah mie instan lebih direkomendasikan mie goreng dengan bumbu kecap dan saus
- Ambil 2 siung bawang putih, 2 siung bawang merah, 2 buah cabai merah atau sesuai selera, haluskan
Cara membuat :
- Rebus mi sampai matang, tiriskan:
- Panaskan minyak goreng dalam wajan, ceplok telur acak-acak sampai agak mengering, tiriskan
- Masukkan bumbu halus, aduk sebentar sampai berbai harum. Masukkan Bumbu-bumbu bawaan mie goreng aduk sampai rata
- Masukkan telur diikuti mie rebusan, aduk hingga bumbu dan mie tercampur rata
Resep pembuatan mie oseng special diatas untuk 1 porsi. Sebenarnya bahan mie dapat diolah menjadi berbagai macam makanan, salah satunya ya Mi Oseng ini. Semoga sedikit tips diatas bermanfaat bagi anda. Selamat mencoba.
Tag:
Resep
kesukaan saya, semua jenis masakan dari e mie,
ReplyDeletehehehe :-)
orang indo rata rata memang pada suka sama mie ya? paling banyak megkonsumsi mi instan
menu orang indonesia.. wkkwkw
ReplyDeleteMakasih udah sharing tips dan resep masakan enaknya ya. Jadi ingin coba di rumah. Ditunggu update selanjutnya.
ReplyDeleteOxone